Musyawarah Pedagang Pasar Wonodadi dengan Perangkat Desa Dan Pasar
Undangan dari perangkat desa Wonodadi malam ini mendapat apresiasi dari para pedagang pasar. Terbukti balai desa di penuhi para pedagang yang hendak ikut musyawarah memenuhi balai desa.. Sampai kursi yang di sediakan tak mencukupi hingga membuat para undangan duduk lesehan di seputaran balai desa. Kurang lebih 1 bulan yang lalu paguyuban pedagang desa Wonodadi mengirimkan pernyataan kesanggupan untuk musyarah mengenai her tahunan dan sertifikasi hak guna pakai yang di sambut perangkat desa dengan mengundang musyawarah pada malam ini. Dalam rapat.. Di tampilkan dalam slide tentang Peraturan kepala desa wonodadi no.1 tahun 2013 yang bunyinya: Pelaksanaan her registrasi Di lakukakan setiap 1 tahun sekali -Pedagang kios sebesar 100 rb -Pedagang los sebesar 50 rb -Pedagang lapak sebesar 25 rb Pelaksanaan penerbitan sertifikat hak guna pakai si lakukan setiap 5 tahun sekali -Pedagang kios sebesar 5jt -Pedagang los sebesar 3.75 jt -Pedagang lapak sebesar 1,5 jt Ibu lurah menjelaska...